Rabu, 02 April 2008

Management Information System

Sistem informasi adalah aplikasi komputer untuk mendukung operasi dari suatu organisasi: operasi, instalasi, dan perawatan komputer, perangkat lunak, dan data. Sistem Informasi Manajemen adalah kunci dari bidang yang menekankan finansial dan personal manajemen. Sistem Informasi Penjualan adalah suatu sistem informasi yang mengorganisasikan serangkaian prosedur dan metode yang dirancang untuk menghasilkan, menganalisa, menyebarkan dan memperoleh informasi guna mendukung pengambilan keputusan mengenai penjualan.

Teknologi Informasi dlihat dari kata penyusunnya adalah teknolohi dan informasi. Secara mudahnya teknologi informasi adalah hasil rekayasa manusia terhadap proses penyampaian informasi dari pengirim ke penerima sehingga ebih cepat,lebih luas penyebarannya dana lebih lama penyimpanannya.

  • Hubungan teknologi informasi dengan dunia usaha sangat erat kaitannya mengingat teknologi informasi dan sistem informasi berfungsi mendukung struktur organisasi setiap perusahaan, yang pada gilirannya akan memperlancar keseluruhan proses internal di level perusahaan dan akan memperkuat daya saing perusahaan
  • Sistem informasi berfungsi untuk mengatur orang, data, proses, komunikasi dan teknologi informasi yang berinteraksi untuk mendukung dan meningkatkan operasi bisnis juga sekaligus memberikan dukungan terhadap pemecahan masalah serta pengambilan keputusan yang dibutuhkan oleh manajemen

Keuntungan SI dan TI dalam suatu perusahann akan menghasilkan Perusahaan Virtual yaitu perusahaan yang menggunakan jaringan komputer dan teknologi informasi unuk membawa masyarakat dengan kemampuan – kemampuan khusus bekerja bersama – sama mengerjakan satu proyek meski secara fisik lokasi mereka terpisah.

Keuntungan dari kantor Virtual tersebut diantaranya adalah :

  • Pengurangan Biaya Fasilitas
  • Pengurangan Biaya Peralatan
  • Jaringan Komunikasi Formal
  • Pengurangan Penghentian Kerja
  • Kontribusi Sosial
  • Respon Lebih Cepat terhadap Kebutuhan Konsumen
  • Membawa Pegawai Virtual memenuhi kewajiban –kewajiban untuk keluarga mereka

1 komentar:

Panjiwulung mengatakan...

Waah.. ini nih yang isinya serius banget..
Rya, gw mau tanya dong, di artikelnya ada penjelasan tentang definisi sistem informasi, nah, sistem informasi itu kan terdiri dari dua suku kata, kalo ditambah kata management, berarti ada tiga suku kata, gw mau tanya definisi masing-masing katanya dulu dong, apa itu sistem, trus apa itu informasi, trus apa itu manajemen. Kalo elo udah ada jawaban nya, tanyain juga dong ke om nya, biar ada satu pemahaman yang sama gitu...
sori loh kalo kelewat serius, soalnya isinya serius sih.. berarti salah di elo.. :P